Zona Sintesa

Working Smart Together

Kegiatan Sweeping Workspace

Materi

  1. Kegiatan Sweeping Workspace diadakan setiap Jum’at setelah kegiatan mentoring pada pukul 09.30 hingga selesai.
  2. Bidang pendidikan memantau dan berkeliling Workspace untuk mengecek kebersihan, perlengkapan dan kondisi fasilitas di Workspace.
  3. Pengecekan perlengkapan dan fasilitas dilakukan dengan mengisi checklist inventaris Workspace.
  4. Mengumpulkan barang-barang tak bertuan dan barang-barang yang tidak digunakan.
  5. Menginstruksikan santri untuk menata posisi meja dan kursi agar rapi dan tertib.

Pihak Terkait

  • Segenap Guru Edukatif
  • Bidang Pendidikan
  • Seluruh Santri

Terminologi

  • Sweeping Workspace: Pengecekan kondisi dan kelengkapan inventaris Workspace.

Keterangan

  • Nomor SOP: PD-SOP-018.026.11.2024
  • Diresmikan: 26 November 2024
  • Pembaruan: –
  • Tim Penyusun:
    • Muhammad Iqbal Faris- Kepala Bidang Pendidikan
  • Tinjauan dan Validasi:
    • Moh Marzuqi – Kepala Bidang Human Resources
    • Nanang Budiutomo – Kepala Bagian Kurikulum