Skip to main content
Skip to footer
Kegiatan Review Day
Materi
- Kegiatan Review Day dilaksanakan setiap Kamis pada jam pendidikan bertempat di Workspace.
- Seluruh guru standby di Workspace untuk meninjau tugas atau praktik sesuai mata pelajaran yang diampu.
- Guru memberikan arahan dan bimbingan kepada santri di Workspace.
- Guru yang berhalangan hadir, dapat menginformasikan kepada Bidang Pendidikan satu hari atau paling lambat satu jam sebelumnya.
- Kegiatan Review Day dapat diisi dengan penyampaian materi baru/update atau setoran monev.
- Santri dapat berkonsultasi dengan guru terkait kendala dalam pembelajaran.
Pihak Terkait
- Segenap Guru Edukatif
- Bidang Pendidikan
- Seluruh Santri
Terminologi
- Review Day: Evaluasi materi dan praktik pada setiap mata pelajaran yang sudah dipelajari ditinjau langsung oleh guru.
Keterangan
- Nomor SOP: PD-SOP-017.026.11.2024
- Diresmikan: 26 November 2024
- Pembaruan: –
- Tim Penyusun:
- Muhammad Iqbal Faris- Kepala Bidang Pendidikan
- Tinjauan dan Validasi:
- Moh Marzuqi – Kepala Bidang Human Resources
- Nanang Budiutomo – Kepala Bagian Kurikulum